Fotografer: Donny, Fathur, Alris
#BERITAFOTOPKS | Jakarta, 28 April 2025— Partai Keadilan Sejahtera (PKS) sukses menggelar Konsolidasi Nasional (Konsolnas) dan Bimbingan Teknis Nasional (Bimteknas) bagi seluruh anggota legislatif PKS se-Indonesia di Hotel Bidakara, Jakarta, Senin (28/4/2025). Acara yang dihadiri langsung oleh Presiden PKS Ahmad Syaikhu ini menjadi ajang mempererat silaturahim antar aleg, berbagi pengalaman, sekaligus meningkatkan kapasitas dalam pelayanan publik. Syaikhu dalam sambutannya menyampaikan apresiasi kepada panitia pelaksana dan seluruh peserta atas terselenggaranya acara ini. "Setiap kursi yang kita duduki, adalah amanah yang harus kita jawab dengan kerja keras, kerja ikhlas, dan kerja tuntas," katanya.
Foto Lainnya
FOTO : Dalam Milad PKS ke-23, Dr. Salim Tegaskan Optimisme Menuju Indonesia Emas
30 Apr 2025 - 18:51 WIB
FOTO : Konsolidasikan Kekuatan Politik, PKS Kumpulkan 1583 Legislator di Jakarta
30 Apr 2025 - 18:45 WIB
FOTO : Sekjen PKS Habib Aboe Hadiri Halal bi Halal Oleh DPTW Kalimantan Selatan
30 Apr 2025 - 18:00 WIB
FOTO : PUNCAK ACARA MILAD PKS Ke - 23.
30 Apr 2025 - 13:48 WIB
FOTO : PUNCAK ACARA MILAD PKS Ke - 23
30 Apr 2025 - 13:38 WIB