Fotografer: Mohd Amir/PKS Foto
#BERITAFOTOPKS | BATAM -- Dewan Pengurus Wilayah Partai Keadilan Sejahtera (DPW PKS) Kepri menggelar Training for Instructor (TFI) Senam Nusantara untuk Anggota PKS Batam di Aula Wisma Batam, Sabtu-Ahad (12-13/11/2022). Training yang diikuti oleh utusan dari tiap DPC PKS se-Kota Batam ini untuk memenuhi personil instruktur senam dalam program pola hidup sehat dari PKS Batam. Ketua DPD PKS Kota Batam, Yusuf, yang membuka pelatihan ini menjelaskan, saat ini permintaan diadakannya Senam Nusantara dari PKS di kompleks permukiman sangat tinggi. "PKS Batam gencar dengan program mengajak masyarakat untuk berpola hidup sehat, salah satunya dengan Senam Nusantara, dan ini mendapatkan respons yang sangat baik dari masyarakat Batam sehingga permintaan diadakannya senam di perumahan sangat tinggi," urai Yusuf.
Foto Lainnya
FOTO : Mudik Gratis PKS, Habib Salim: Senyum Pemudik adalah Kebahagiaan Kita Semua
28 Mar 2025 - 16:20 WIB
FOTO : PKS Berangkatkan 4.000 Pemudik dalam Program Diantar PKS Pulang Kampung
28 Mar 2025 - 16:11 WIB
FOTO : Das'ad Latif: PKS Harus Menjadi Pelopor Islam yang Rahmatan Lil Alamin
23 Mar 2025 - 20:49 WIB
FOTO : Presiden PKS Ajak Masyarakat Perkuat Nilai-nilai Religius di Momen Nuzulul Quran
23 Mar 2025 - 20:39 WIB
FOTO : PKS Gelar Peringatan Malam Nuzulul Quran dengan Khataman dan Tausiyah Ustaz Das'ad Latif
23 Mar 2025 - 20:27 WIB