Anis Matta, Boneka Danbo dan Permainan Tradisional di Kampanye Sulsel










Makassar (24/3) - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) melaksanakan kampanye akbar di Lapangan Hertasning Makassar, Minggu (24/3). Kampanye ini dihadiri oleh sekitar 30 ribu kader dan simpatisan PKS dari seluruh daerah di Sulawesi Selatan.