Fotografer: Donny, Fathur, Alris
#BERITAFOTOPKS | Jakarta-- Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu menyambut kedatangan Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep di Kantor DPTP PKS, Jakarta, Senin (8/7/2024). Dalam konferensi pers usai melakukan pertemuan, Syaikhu mengajak rekan-rekan dari PSI untuk bergabung dalam koalisi mengusung pasangan Anies-Sohibul Iman (AMAN). Syaikhu kemudian menyebutkan, kunjungan PSI ke PKS menjadi bagian awal untuk menepis seolah-olah PSI dan PKS tidak bisa bekerjasama. Ia menuturkan, dalam pertemuan tersebut banyak titik temu yang menjadi kesepahaman antara kedua partai tersebut yang berkomitmen untuk membangun dan membawa partai agar bisa berkontribusi bagi bangsa.
Foto Lainnya
FOTO : Mudik Gratis PKS, Habib Salim: Senyum Pemudik adalah Kebahagiaan Kita Semua
28 Mar 2025 - 16:20 WIB
FOTO : PKS Berangkatkan 4.000 Pemudik dalam Program Diantar PKS Pulang Kampung
28 Mar 2025 - 16:11 WIB
FOTO : Das'ad Latif: PKS Harus Menjadi Pelopor Islam yang Rahmatan Lil Alamin
23 Mar 2025 - 20:49 WIB
FOTO : Presiden PKS Ajak Masyarakat Perkuat Nilai-nilai Religius di Momen Nuzulul Quran
23 Mar 2025 - 20:39 WIB
FOTO : PKS Gelar Peringatan Malam Nuzulul Quran dengan Khataman dan Tausiyah Ustaz Das'ad Latif
23 Mar 2025 - 20:27 WIB